aku menangis karena sekarang nenek rahma hidup sebatang kara. seminggu yang lalu suaminya kakek Rohili telah meninggal, sedangkan anaknya sudah ikut suaminya di Jakarta. Tak tega melihatnya setiap hari aku selalu mengantar makanan untuk nenek rahma ke rumahnya. Namun pada saat itu ku lihat nenek Rahma sedang termenung, sepertinya ada yang dia pikirkan.
"Nenek, ini ada makanan dari mama" aku