Puisi ini saya tujukan pembaca yang sedang sakit hati dan kecewa karena cinta. Memilih kekasih hati itu memang tidak mudah , bisa di bilang mencari cinta sejati itu ibarat perang yang butuh banyak pengorbanan baik harta nyawa bahkan kehormatan .
Tidak bisa di bayangkan jika pengorbanan tadi harus di balas dengan penghianatan . nah sakitnya tentu tidak bisa di bayangkan . Puisi ini mudah mudahan