Pemandangan bibir kering dan pecah pecah saat puasa adalah sudah biasa dan umum. Ini di akibatkan karena tubuh kita kekurangan cairan dalam tubuh kita, soalnya selama hampir 14 jam tubuh kita tidak mendapat pasokan nutrisi dan air yang cukup.
Maka dari itu penting bagi kita saat sahur dan buka puasa untuk mengkonsumsi air dan makanan yang kaya serat agar kekeurangan cairan dan nutrisi saat puasa